Ini Kata Dosen Politeknik Pariwisata NHI Terkait Wisata Body Rafting Citumang

    PANGANDARAN - Objek Wisata Body Rafting Citumang, merupakan wisata tirta yang dikelola Perum Perhutani Bagian Kesatuan Hutan Pemangkuan  Pangandaran, Kesatuan Pemangkuan Hutan Ciamis, Divisi Regional Jawa Barat.

    Pada Hari Minggu, 30 Mei 2022, rombongan dari Politeknik Pariwisata Bandung sengaja mengunjungi Wisata Citumang, dengan tujuan melakukan identifikasi usaha pariwisata yang ada di wilayah Desa Bojong.

    Untuk memperoleh informasi terkait usaha pariwisata, Mahasiswa yang ikut dalam kegiatan tersebut, melakukan wawancara dengan petugas Perhutani dan juga para pedagang yang ada dilokasi parkir.

    Ketika di wawancarai oleh media Indonesia satu, Fajar selaku Dosen Pembimbing menjelaskan terkait maksud dan tujuan, serta memberikan   saran terkait pengelolaan Citumang Body Rafting.( MISG)

    PANGANDARAN CITUMANG WISATA PERHUTANI
    Nanang Suryana Saputra

    Nanang Suryana Saputra

    Artikel Sebelumnya

    Fadli Zon: GOPAC Kembangkan Buku Panduan...

    Artikel Berikutnya

    Perupa Cimahi Ekspresikan Pandemi Melandai...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Anggota Polsek Tirtajaya melaksanakan Giat Cooling System menjelang Pilkada tahun 2024
    Anggota Polsek Tirtajaya ajak Masyarakat untuk bersinergi dalam menjaga Keamanan dilingkungan masyarakat pada malam hari
    Anggota Polsek Batujaya melaksanakan kegiatan Ngawangkong bersama Masyarakat Desa Telukbango

    Ikuti Kami